5 Aplikasi Notulensi Otomatis Terbaik!

aplikasi notulensi otomatis

Rapat, atau meeting, merupakan bagian vital dari dunia bisnis di masa kini karena digunakan  sebagai wadah untuk kolaborasi, pengambilan keputusan, dan berbagi informasi.  Namun, membuat notulensi rapat yang akurat dan efisien seringkali terbukti menjadi tugas yang memakan waktu dan rentan kesalahan.

Maka disinilah peran teknologi Dengan bantuan AI berbasis suara yang tingkat akurasinya mencapai 96% maka AI Notulensi ini dapat digunakan di setiap rapat.  Notulensi Widya Wicara menghadirkan solusi pencatatan rapat secara otomatis yang dapat meningkatkan dan mengakomodir kebutuhan pencatatan otomatis secara cepat dan tepat dengan menjamin keamanan data.

Berikut 5 aplikasi pencatatan notulensi otomatis berbasis AI

Speech Texter

Speech to text lain yang bisa kamu jadikan pertimbangan adalah SpeechTexter. Speech Texter mendukung berbagai bahasa sehingga cocok digunakan oleh orang dari berbagai negara.

Notion

Notion baru-baru ini bergabung dengan daftar aplikasi android terbaik tahun 2018, yang dirilis oleh Google. Ini memadukan catatan, tugas, wiki dalam satu aplikasi. Editor unik Notion dapat membantu menyusun pemikiran dan rencana harian. Aplikasi ini menyinkronkan semua perangkat dan kolaborator secara real-time. Ini berfungsi di browser dan berjalan offline dengan Mac, Windows, dan aplikasi seluler

ColorNote

Aplikasi cepat dan sederhana ini memungkinkan pengguna menulis catatan, memo, email, pesan, daftar belanja, dan daftar yang harus dilakukan. Membuat catatan dengan ColorNote Notepad lebih mudah daripada aplikasi notepad atau memo pad lainnya.

Temi

Tools speech to text bernamaTemiini bisa digunakan untuk mentranskripsi baik audio maupun video ke dalam tulisan dalam waktu singkat. File hasil transkripsi pun dapat disimpan dalam bentuk MS Word atau PDF.

AI Notulensi Widya Wicara 

Ini dia produk speech to text bahasa Indonesia asli bikinan anak bangsa. Produk bernama Speech to Text Widya Wicara atau Widya Notulensi Ini berbasis teknologi speech to text yang didukung oleh artificial intelligence (AI) dan juga natural language processing (NLP).

AI Notulensi dapat memaksimalkan proses rapat hingga 45 kali lebih cepat. Menyadari kebutuhan untuk solusi yang lebih efisien, beberapa perusahaan besar memutuskan untuk menggunakan AI Notulensi untuk solusi pencatatan otomatis dan hasilnya sangat memuaskan. Dengan memanfaatkan AI, waktu yang dibutuhkan untuk mencatat notulensi  dapat diminimalisir secara signifikan, dari yang biasanya berjam-jam menjadi hanya beberapa menit.

Notulensi Widya Wicara dapat membantu  proses pencatatan notulensi dari manual ke dalam otomatisasi dengan bantuan AI yang dapat membuat transkripsi secara otomatis dengan kecepatan transkripsi 45 kali lebih cepat daripada pencatatan manual dan memiliki akurasi hingga mencapai 96%, dengan tingkat kecepatan transkrip audio menjadi teks. Salah satu fitur kunci dari Notulensi Widya Wicara yaitu AI Summarizer, fitur ini memberikan kapabilitas untuk menyajikan ringkasan otomatis 45 kali lebih cepat dari pencatatan manual. 

Dan keunggulan lainya  adalah Terintegrasi dengan Zoom, Google Meet, Dan Microsoft Teams yang akan membuat notulensi meeting online menjadi mudah dan cepat sehingga dapat  membuat transkripsi menjadi semakin mudah dan efisien sehingga menghasilkan catatan yang cepat dan akurat. 

Terdapat fitur yang tidak kalah penting yaitu dapat membedakan suara satu dengan yang lainya karena terdapat fitur Speaker Identification dapat membedakan suara antar pembicara sehingga hasil notulensi dapat dibaca dengan jelas dan lebih mudah dipahami karena tercatat secara jelas tentang siapa yang berbicara dan apa yang sedang dibicarakan 

AI Notulensi merupakan alat yang sangat penting bagi sebuah perusahan yang ingin bekembang karena dapat mendorong produktivitas karyawan sehingga dapat mendorong efisiensi sumber daya yang ada sehingga dengan adanya beberapa keunggulan yang dimiliki oleh AI Notulensi ini dapat mendorong produktivitas karyawan.

Dengan adanya fitur-fitur yang dimiliki, AI Notulensi dapat memaksimalkan potensi dalam menghadapi tuntutan kecanggihan teknologi yang semakin berkembang pesat saat ini sehingga produktivitas menjadi optimal dengan menggunakan AI Notulensi.